Oct 29, 2012

Cara Password dan Proteksi File Excel 2010

By. diki - Google+
10:55 AM

Apabila kita menggunakan komputer umum atau file excel kita save dalam flashdisk lalu flash disk tersebut di pinjam pinjam oleh teman, tentunya sangat riskan bila file excel kita taruh disitu dalam kondisi open for all dan tidak di lindungi / proteksi sama sekali.

Tentunya akan banyak tangan penasaran atau tangan jahil yang pasti mengobok obok file excel kita tersebut.

Nah Solusinya jika kita pakai excel 2010 maka kita bisa pakai fasilitas Excel 2010 Protect Workbook seperti ini:

Cara password excel nya bagaimana? Seperti ini:

1. Klik File:

2. Pilih Permission: Anyone can open, and change ...


3. Klik Protect Workbook dan pilih Encrypt with Password seperti ini:






4. Isikan password yang di kehendaki:


5. Masukkan konfirmasi password sekali lagi:










Nah sekarang file dokumen excel 2010 anda telah ter proteksi dari hal hal yang tidak anda kehendaki :), untuk mengetest nya, silahkan save file excel tadi terserah di save kemana asal dengan exstensi .xlsx , dan kalau sudah silahkan close/tutup file excel anda, lalu coba buka kembali file excel yang tadi, pasti akan keluar popup password seperti ini:


Gimana? mantab kan? fungsi dari proteksi ini juga berguna untuk melindungi rumus rumus excel, seperti rumus excel if kita supaya tidak di edit edit orang lain, selamat menikmati :)



Gimana? Ajib kan?..., Di Password Gan Biar Aman Datanya  Klo masih bingung, Koment aja di bawah 




Silahkan, anda bisa langsung comment di sini Langsung MUNCUL..
tapi yang sopan ya ... ^_^ :

9 comments:

  1. trimakasih atas ilmunya. nanya nih... kalo rumus untuk menulis angka dalam bentuk kata-kata bagaimana? misal 7,5 = tujuh koma lima

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Anonymous: waduh saya blm tahu om, nnti klo udah nemu caranya saya post disini (c)

      Delete
    2. This comment has been removed by a blog administrator.

      Delete
    3. pake VBA macro...
      yang dah jadi bs donlot di
      http://www.4shared.com/rar/nKpZtda4/terbilang_VBAmacro.html?

      Delete
    4. @Anonymous minta email nya biar saya kirim caranya.

      Delete
  2. kalo pake yg excell 2007 gmn?

    ReplyDelete
  3. gan gimana cara mengganti password pada excel yang telah kita lock ?

    ReplyDelete